BERITA BPSDM

Aplikasi pada BPSDM Kemendagri

Aplikasi pada BPSDM Kemendagri

SIMPEKA (sistem Informasi Pengembangan Kompetensi) adalah sistemn informasi yang menyediakan layanan registrasi online tentang kegiatan kompetensi serta database pengembangan kompetensi.

 

 

E – LEARNING adalah sistem pembelajaran elektronik dengan menggunakan portal E – Learning yang telah dikembangkan oleh BPSDM Kemendagri dan telah memfasilitasi beberapak diklat dengan metode blended learning.

E – KERJASAMA adalah sistem informasi yang menyediakan akses informasi terkait mekanisme/SOP pelaksanaan kerja sama pengembangan

sumber daya manusia.

KMS adalah sistem yang menyediakan konten pengetahuan yang mendukung learning organization.